Friday, June 10, 2016

Ruang Lingkup Pertanian

Assalamu'alaikum, Selamat Siang

Nama saya Agung Faisal Adhabudin biasa di panggil Agung atau Aad
Saya mencoba untuk berbagi info unik dan tips seputar pertanian semoga bisa merubah pola pikir pembaca dalam hal pertanian.
Pada postingan saya yang pertama ini saya tidak akan menjelaskan tentang ilmu dasar atau pengertian Pertanian. Agar lebih menarik saya akan langsung pada bahasan mengenai Macam-macam Pertanian

Sejak kecil kita beranggapan bahwa Pertanian itu hanya tentang Tanaman seperti Padi, Sayur-sayuran. Pada dasar nya Pertanian merupakan bahasa umum dari Pembudidayaan SDA (sumber daya alam) yang bermanfaat bagi manusia baik secara kuantitas maupun kualitas, maka bisa di simpulkan bahwa Ruang Lingkup Pertanian pun meliputi aspek lain seperti :


5. Pertanian Terpadu Berbasis Perikanan
6. Pertanian Terpadu Berbasis Tanaman Perkebunan Olahan

Alternatif :
7. Teknologi Alsintan (Alat Sarana Pertanian) 


Berikut Ruang Lingkup Pertanian yang akan kita bahas satu persatu,
Untuk lengkap nya bisa di klik perbahasan yang ingin di ketahui..



0 comments:

Post a Comment

luvne.com ayeey.com cicicookies.com mbepp.com kumpulanrumusnya.com.com tipscantiknya.com